Chef Devina Hermawan, seorang chef ternama yang dikenal dengan berbagai resepnya yang mudah diikuti dan lezat.
Siapkan wadah, tuang susu cair, susu evaporasi, skm, nutrisari yang sudah diseduh, aduk hingga larut. Masukan nutrijel yang sudah dipotong dadu,mangga yang sudah dipotong dadu,nata decoco, kelapa muda ...
Rekomendasi dessert enak untuk buka puasa. Resep Mango Sago alas Chef Devina cocok untuk buka puasa padukan rasa manis, gurih ...