"Vaksin COVID-19 yang didistribusikan saat ini harus disimpan pada suhu 2-8 derajat celsius. Suhu pengiriman dan penyimpanan vaksin COVID-19 harus terus dijaga untuk mencegah terjadinya penurunan mutu ...
JawaPos.com - Badan Pengawas Obat dan Makanan Amerika Serikat (FDA), pada Kamis (25/2) waktu AS, mengizinkan pengangkutan dan penyimpanan vaksin Covid-19 Pfizer-BioNTech pada suhu standar freezer ...
Delapan provinsi belum mendapat jatah vaksin karena adanya persoalan jaringan distribusi rantai dingin dan kapasitas penyimpanan di daerah. Kementerian Komunikasi dan Informatika menyiapkan sistem ...
Vaksin memerlukan kondisi penyimpanan khusus yang umumnya pada temperatur antara 2-8 derajat Celcius," jelasnya. Menurutnya, manajemen rantai dingin merupakan hal yang krusial dilakukan untuk ...
Hal penting yang perlu menjadi perhatian, terutama oleh pihak sarana distribusi dan fasilitas pelayanan kesehatan adalah proses penyimpanan vaksin AWcorna. Walaupun termasuk vaksin platform mRNA, ...
JAKARTA, KOMPAS.com - Pemerintah Indonesia melalui Kementerian Kesehatan (Kemenkes) menerima 300 unit mesin pendingin vaksin Covid-19 dari Pemerintah Jepang dan UNICEF. Mesin pendingin tersebut akan ...
Pakar vaksin memprediksi pelaksanaan vaksinasi tahap pertama di berbagai wilayah di Indonesia akan menghadapi sejumlah tantangan, terutama dalam proses distribusi dan penyimpanan. Di sejumlah ...
TEMPO.CO, Surabaya - Bayangkan vaksin tanpa jarum suntik. Vaksin ini berbentuk tablet sublingual yang saat dikonsumsi diletakkan di bawah lidah saja dan dia akan larut dengan sendirinya.
Inovasi ini memungkinkan vaksin tidak lagi memerlukan fasilitas rantai dingin untuk penyimpanan sehingga memperpanjang masa simpan dan memangkas biaya distribusi secara signifikan. Tak hanya itu ...