"Untuk buat Aka Bilan pertama (sagu) dipotong dulu baru belah dia, (setelah) belah habis lalu iris kecil-kecil, keringkan dia jemur tiga hari, baru tumbuk. Kalau (sudah) tumbuk sampai hancur baru ...
Dalam dunia kuliner, tepung sagu dan tepung tapioka sudah tidak asing lagi sebagai bahan dasar dalam berbagai jenis masakan. Keduanya sering digunakan dalam pembuatan kue, makanan tradisional ...